Chapel Music Ministry-Higher Ground
Cinta-Mu begitu besar bagiku
Kau s'lamatkanku
Kasih-Mu s'lalu baru setiap waktu, bagiku
Ku menjadi ciptaan baru
ku bebas dari s'gala belenggu
Sukacita melimpah penuh
Tuhan..
Biarkanku memuji nama-Mu
biarkanku menyembah-Mu slalu
Ku b'rikan sluruh hidupku
bagi kemuliaan nama-Mu
Dialah Allah yang berkuasa
Yesus Tuhan Raja Mulia
Dialah Allah yang berkuasa..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar